Pengaruh Media Angklung Interaktif terhadap Revitalisasi Motivasi Belajar Siswa SD di Masa Pandemi
Abstract
Penelitian yang berjudul Pengaruh Media Angklung Interaktif terhadap Revitalisasi Motivasi Belajar Siswa SD di Masa Pandemi ini dilatar belakangi oleh siswa yang rentan mengalami kebosanan yang akan mempengaruhi motivasi siswa dalam belajar secara daring. Penelitian bertujuan untuk menumbuhkan kembali motivasi belajar siswa dengan berfokus pada pemanfaatan media pembelajaran berbasis kebudayaan yang dimiliki Bangsa Indonesia. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif, masalah akan dideskripsikan melalui kata-kata dengan meminimalisir penggunaan angka-angka, proses mengumpulkan dan menganalisis data dilakukan secara naratif. Teknik pengumpulan data pada penelitian di SD Negeri Pandanwangi Jombang dilakukan dengan teknik observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Dalam penelitian ini menerapkan beberapa tahapan yaitu tahap pra lapangan, tahap pengerjaan lapangan, analisis data dan pembuatan laporan data. Hasil dari penelitian ini menunjukkan disimpulkan bahwa media angklung interaktif yang diterapkan dalam materi Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) merupakan media pembelajaran yang efektif untuk menumbuhkan motivasi belajar siswa khususnya di masa pandemi Covid-19, melalui media pembelajaran angklung interaktif ini semangat siswa dalam belajar mulai bertumbuh dan kembali dikobarkan lagi.
Downloads
References
Anggi, dkk. (2017). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Tema I Indahnya Kebersamaan. Jakarta: Kemendikbud RI.
Asril. 2011. Faktor-Faktor Psikologis Yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Siswa SMA Hang Tuah 1 Jakarta. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, Jakarta.
BAPPENAS. 2020. Perkembangan Ekonomi Dunia dan Indonesia. Deputi Bidang Ekonomi. BAPPENAS, Jakarta.
Hastutiningtyas, Rahayu Widyanti. 2021. Reaksi Psikologis Anak Belajar Daring (Online) Pada Masa Pandemi Covid-19 Di SDN Sumberejo 1 Purwosari Pasuruan. Jurnal Ilmu Keperawatan. 5 (1). Universitas Tribhuwana Tunggadewi, Malang.
Jokowi. 06 Desember 2021. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2020. www.hukumonline.com/pusatdata.
Kompasiana. 10 Desember 2021. Pengklaiman Terhadap Budaya Indonesia. https://www.kompasiana.com.
Makarim, Nadiem Anwar. 10 Desember 2021. Surat Keputusan Bersama Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran Di Masa Pandemi Corona Virus Disease (Covid-19). www.covid19.hukumonline.com.
Mismiati. 2017. Pengaruh Motivasi Belajar Siswa dan Penggunaan Media Pembelajaran Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS Siswa SDN 2 Mrican Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo. Jurnal Penelitian dan Pendidikan IPS. 11 (1). Universitas Kanjuruhan Malang, Malang.
Moleong, J.Lexy. (2014). Metodelogi Penelitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya.
Pangaribuan, Rismuli. 09 Desember 2021. Dampak Pandemi Covid 19 Terhadap Dunia Pendidikan. https://www.stit-alkifayahriau.ac.id.
Putri, Diah Rizky Kartika. 2012. Pembelajaran Angklung Menggunakan Metode Belajar Sambil Bermain. Journal Of Arts Research and Education. 12 (2). Universitas Negeri Semarang, Semarang.
Repjo. 11 Desember 2021. Udjo Angklung Pride. https://jabarprov.go.id/.
Rokom. 10 Desember 2021. Lonjakan Angka Kematian COVID 19 Akibat Akumulasi Kasus Yang Belum Terlaporkan. https://sehatnegeriku.kemkes.go.id.
Setiawan, Yudha Afrizal. 2019. Pengembangan Multimedia Pembelajaran Angklung Untuk Siswa Sekolah Dasar Kelas V. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan. 6 (1). Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Penerbit Alfabeta.
Suttrisno, S. (2021). Analisis Dampak Pembelajaran Daring terhadap Motivasi Belajar Siswa Madrasah Ibtidaiyah. Jurnal Riset Madrasah Ibtidaiyah, 1(1), 348380.
Suttrisno, S. (2021). Pengaruh Pemanfaatan Alat Peraga Ips Terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(1), 77-90.
Suttrisno, S., & Puspitasari, H. (2021). Pengembangan Buku Ajar Bahasa Indonesia Membaca dan Menulis Permulaan (MMP) Untuk Siswa Kelas Awal. Tarbiyah Wa Ta'lim: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran, 83-91.
Suttrisno, S., Riyanto, Y., & Subroto, W. T. (2020). Pengaruh Model Value Clarification Technique (Vct) Berbasis Kearifan Lokal Terhadap Motivasi Belajar Dan Hasil Belajar Siswa. NATURALISTIC: Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran, 5(1), 718-729.
Suttrisno, S., Yulia, N. M., & Fithriyah, D. N. (2022). Mengembangkan Kompetensi Guru Dalam Melaksanakan Evaluasi Pembelajaran Di Era Merdeka Belajar. ZAHRA: Research and Tought Elementary School of Islam Journal, 3(1), 52-60.
Suttrisno, S., & Yulia, N. M. (2022). Pengembangan Kompetensi Guru dalam Mendesain Pembelajaran pada Kurikulum Merdeka/Teacher Competency Development in Designing Learning in the Independent Curriculum. Al-Mudarris: Journal Of Education, 5(1), 30-44.
Yazid, Hendri. 2021. Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Psikologis Siswa Akibat Covid 19. Jurnal Human Care. 6 (1). Universitas Negeri Padang, Padang.
Copyright (c) 2023 Selvi Listyaningsih, Yatim Riyanto, Muhammad Turhan Yani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Please find the rights and licenses in EDUKASIA. By submitting the article/manuscript of the article, the author(s) agree with this policy. No specific document sign-off is required.
1. License
The non-commercial use of the article will be governed by the Creative Commons Attribution license as currently displayed on Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
2. Author(s)' Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
3. User/Public Rights
EDUKASIA's spirit is to disseminate articles published are as free as possible. Under the Creative Commons license, EDUKASIA permits users to copy, distribute, display, and perform the work for non-commercial purposes only. Users will also need to attribute authors and EDUKASIA on distributing works in the journal and other media of publications. Unless otherwise stated, the authors are public entities as soon as their articles got published.
4. Rights of Authors
Authors retain all their rights to the published works, such as (but not limited to) the following rights;
- Copyright and other proprietary rights relating to the article, such as patent rights,
- The right to use the substance of the article in own future works, including lectures and books,
- The right to reproduce the article for own purposes,
- The right to self-archive the article,
- The right to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the article's published version (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal (EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran).
5. Co-Authorship
If the article was jointly prepared by more than one author, any authors submitting the manuscript warrants that he/she has been authorized by all co-authors to be agreed on this copyright and license notice (agreement) on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this policy. EDUKASIA will not be held liable for anything that may arise due to the author(s) internal dispute. JOSI will only communicate with the corresponding author.
6. Royalties
Being an open accessed journal and disseminating articles for free under the Creative Commons license term mentioned, author(s) aware that EDUKASIA entitles the author(s) to no royalties or other fees.
7. Miscellaneous
EDUKASIA will publish the article (or have it published) in the journal if the article’s editorial process is successfully completed. EDUKASIA's editors may modify the article to a style of punctuation, spelling, capitalization, referencing and usage that deems appropriate. The author acknowledges that the article may be published so that it will be publicly accessible and such access will be free of charge for the readers as mentioned in point 3.